Assalamualaikum Wr Wb
Haloo! Apa kabar sobat blogger yang baik hatinya ^^ aku doakan selalu baik.baik saja, Aamiin..
Hmm, uudah lamaaa banget enggak posting di blog ini, sejak posting terakhir aku "Rindu Berat!" yang di publikasikan 23 Juni 2013 tahun lalu, waw, lama banget kan? Juli, Agustus,....Desember dan sekarang bulan Maret, waah, ternyata sudah 9 bulan aku enggak posting sobat :D macam ibu-ibu hamil saja ya, haha ;)
Nah kali ini aku akan posting tentang hal yang enggak jauh berbeda dengan posting-postingan sebelumnya, karena posting ini adalah kelanjutannya, hehe
"Bersambung VI Kita......!" adalah kelanjutan ke enam dari posting "Kita........." :D Posting-posting ini aku buat untuk mengenang masa-masa ketika aku dan Hi5 bersama membangun persahabatan di Lombok sana ;) kenangan itu tidak akan mudah luntur karena kita menghiasinya dengan CINTA, hehe
Mari lihat foto di bawah ini :)
Waaah >.< nampak jelas di wajah para gadis diatas mereka begitu BAHAGIA..
Foto ini diambil ketika kami sedang HANG OUT bersama di Kota Selong yaitu di Lombok, kira-kira sekitar bulan Desember tahun 2013..
Pertama kalinya aku ke Lombok setelah 6 bulan di Jogja, senangnyaaaaa, sungguh SANGAT SENANG :D
Yang ada di foto tersebut adalah Hi5, nama yang akan mengingatkan kami satu sama lain :)
Mau tahu Hi5 itu apa????
Tunggu jawabannya di posting selanjut, selanjut dan selanjutnya, hehe
Sampai jumpa di posting berikutnya, jangan bosan berkunjung ya, sekian posting aku kali ini :D PENASARANLAH dengan "Hi5" itu, hehe
Keep spirit, Do the best you can do, Always Pray to Allah, ISTIQOMAH and Tawakkal ^^
Wassalamaualaikum Wr Wb
Komentar
Posting Komentar